Translate

Rabu, 12 April 2017

Tumbuhan yang merambat

Assalamualaikum.
Moshi moshi.
Ketemu lagi dengan aku andyani salmah.
Kali ini kita akan membahas tentang tumbuhan yang merambat di di dinding.
Oke, mulai saja ya!

Tumbuhan ada yang merambat di dinding, contohnya tumbuhan sirih.
Ada semacam akar yang tumbuh dari ruas batang dan melekatkannya ke dinding.
Akar tumbuhan sirih tidak memakai akar ini untuk menyerap air, dia menggunakan akar yang lain.

Ada juga akar yang menembus batang tumbuhan lain, atau disebut akar pengisap.
Contohnya benalu dan anggrek.
Tapi bedanya akar anggrek tidak mengisap makanan yang didapatkan oleh tumbuhan yang di tempelinya, melainkan dia hanya menumpang saja.
Karena akar anggrek bukan akar pengisap. Akar anggrek yang menjuntai berguna untuk menyerap udara dan uap air atau biasa disebut akar gantung.

Akar gantung beringin membantu penyerapan udara, tetapi juga dapat menyerap air dan mineral setelah mencapai tanah.
Akar pandan berfungsi menahan batang agar tidak roboh, akar itu disebut akar tunjang.
Akar pandan juga unik karena bentuknya seperti tiang tiang pancang.

Ada juga modifikasi akar yang berguna sebagai tempat menyimpan makanan contohnya ubi rambat, wortel, dan bengkuang.
Fungsi fungsi dari tumbuhan tersebut...
Ubi rambat mengandung banyak karbihidrat
Wortel kaya akan vitamin A
Bengkuang bisa mencerahkan warna kulit

Selesai!
Semoga tulisan ini bermanfaat.
Wassalamualaikum.

1 komentar:

Semua tentang bunyi, ada disini! - By AnSalYah

Assalamualaikum.... Halo halo... Ketemu lagi dengan aku! (Ya emang aku...). Kali ini aku bakal jelasin tentang bunyi. Oke, aku mulai ...